Cara memanfaatkan/menggunakan Aplikasi Easygo TMS Untuk mencari titik koordinat seperti menggunakan GPS Navigasi lainnya.
Salah satu aplikasi TMS Easygo Gps yang cukup baik dan akan kita gunakan dalam menentukan titik koordinat secara RealTime adalah TMS Easygo Gps
PlayStore TMS Easygo Gps : Download
Selain itu yang lebih menarik adalah kita bisa export hasilnya dengan format Ms.Axcel atau Pdf ke laptop atau Pc, kemudian membukanya Fitur-fitur dan pemetaan secara Realtime.
Setelah install aplikasi TMS Easygo Gps Android di atas, anda bisa mencoba tutorial berikut ini.
1. Unduh TMS EASYGO Jika Anda belum memiliki aplikasi TMS Easygo pada perangkat Android, buka :
- kemudian ikuti langkah-langkah berikut:
- Sentuh Search engine di bagian atas layar.
- Ketikkan Easygo TMS
- Sentuh “Search” atau tekan tombol “Enter”.
- Sentuh tombol “INSTALL”.
- Sentuh tombol “ACCEPT” ketika diminta.
2. Buka Easygo TMS. Sentuh tombol “OPEN” setelah ditampilkan halaman utama di layar Login Aplikasi. Masukan user id dan password*
3. Kemudian muncul di halaman fitur-fitur "Dashboard"
4. Untuk melihat dimana titik posisi kendaraan anda, bergerak secara Real-Time, anda tinggal klik" Maps" yang ada di sebelah icon "Home"
5. Untuk melihat unit mobil yang anda ingin lihat berada di posisi mana, tinggal klik icon mobil "Unit" yg berada di sebelah Icon "Profile"
6. Untuk Report kemana saja posisi kendaraan anda melaju, anda tinggal masuk ke halaman "Dashboard report" dan bisa meng-export file dengan format mana saja yang anda inginkan "Ms.Axcel atau Pdf".
Demikian cara menginstal dan mencari titik koordinat secara Real-Time menggunakan salah satu aplikasi "Easygo TMS" di Android. Silahkan dicoba dan semoga bermanfaat.
Apakah Perusahaan anda belum menerapkan Aplikasi TMS dan belum dapat merasakan manfaatnya?
EasyGo GPS memberikan Free Trial bagi anda yang ingin tahu mengenal cara kerja Aplikasi TMS dari EasyGo GPS,silahkan hubungi Kantor Cabang EasyGo GPS terdekat di kota anda.
Hanya Lima Ribu Rupiah per hari Asset kendaraan Anda dan Muatan aman sampai tujuan dan dapat memonitoring Asset Jutaan sampai hingga Milyaran Rupiah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar